Cara Cek Kuota Internet Tri 3 di Modem/Ipad

 Cara cek sisa kuota internet tri 3 always on (AON) sangat mudah, baik di modem, ipad, smartphone, maupun laptop. Sisa kuota dan info data 3 always on kenyang download akan segera diketahui hanya dalam 10 detik saja, mudah sekali bukan? Untuk itu, simak caranya di bawah ini.

Cara cek kuota internet 3 (three) di modem, ipad, smartphone maupun laptop biasanya berbeda dan punya cara tersendiri. Meski demikian, cara ini dijamin bisa dipakai di semua platform, baik cek sisa kuota internet tri 3 always on (AON) maupun kenyang download.


Cara Cek Kuota Internet Tri 3 di Modem/Ipad
Cara Cek Kuota Internet Tri 3 di Modem/Ipad
Cara cek kuota 3 di modem

  • Pertama, cari menu pesan (message) atau gambar yang berbentuk surat
  • Kedua, Klik bagian tulis pesan atau tombol berbentuk surat/pesan, bukan inbox atau kotak keluar
  • Kedua, ketikkan kata: info data
  • Ketiga, kirim ke nomor: 234
  • Keempat, klik OK atau kirim pesan


Setelah itu, hanya dalam waktu 5 detik atau 10 detik, tergantung jaringan sinyal operator selulernya, maka muncul pesan yang berbunyi: Sisa kuota internet 3 (three) Anda adalah .... kb/mb.

Cara cek kuota 3 di ipad

  • Pertama, pilih pesan dan masukkan kata: info(spasi)data atau biasanya saja persis yang diketik ini: info data
  • Kedua, kirim ke nomor: 234


Setelah itu, Anda menerima informasi dari nomor 234 yang menginformasikan sisa kuota internet tri 3 Anda. Bagaimana? Mudah sekali, bukan?

Demikian cara cek sisa kuota internet tri 3 (three), baik always on (AON) maupun paket data kenyang download dengan mudah dan super cepat.
Previous
Next Post »